Apa Itu Jailbreak?

by 7:06 PM 0 comments
Sebelum kita menJailbreak iDevice kita sebaiknya kalian baca dulu apa sih jailbreak itu ? Disini saya akan bantu kalian mengenai pengertian Jailbreak tersebut . Jailbreak itu adalah memaksimalkan kemampuan perangkat iOS dari batasan Apple . Proses Jailbreak itu sebenarnya hanya menambahkan sebuah App yang bernama Cydia . Maksud dari memaksimalkan disini adalah kamu bisa memasang themes , tweak atau aplikasi yang mempunyai fungsi-fungsi yang menarik . Dari yang awalnya tidak memiliki fungsi apa-apa menjadi multi fungsi .

Kelebihan dari Jailbreak
Jailbreak bisa menambahkann berbagai fungsi dengan memanfaatkan tweak yang ada didalam Cydia. Dengan memanfaatkan App Cydia ini kita bisa membantu sebuah fungsi-fungsi yang ada didalam hardware maupun software ,Contohnya Activator :
https://www.youtube.com/watch?v=w2di-KcXqw8

Masih banyak lagi kelebihan Jailbreak yang bisa membantu hardware atau software menjadi lebih mudah digunakan dan masih banyak tweak-tweak yang keren untuk iDevice kalian jika kalian berniat untuk menJaibreak iDevice kalian :)

Apakah Jailbreak itu berbahaya?
Mungkin saya tidak bisa menyatakan apakah Jailbreak itu berbahaya atau tidak . Yang pasti Jailbreak itu beresiko.


Kenapa ? karena para developer Cydia tidak mengikuti pedoman penggunaan Memory dan CPU yang diberikan oleh Apple , maka yang sudah melakukan jailbreak akan cenderung memiliki masalah seperti tingkat stabilitas, konsumsi baterai meningkat dll, Munculnya masalah tersebuat tergantung dari tweak dan App yang kamu pasang dari Cydia . Tapi dengan melakukan restore iDevice kalian akan berjalan normal kembali berdasarkan pengalaman saya :)







Penting atau tidaknya melakukan Jailbreak itu berdasarkan kebutuhan kalian, jika kalian merasa kurang puas dengan keterbatasan yang diberikan oleh Apple maka kalian boleh menJailbreak iDevice kalian ,jika kalian sudah merasa puas maka kaliah cukup menggunakan iDevice kalian dengan sebaik mungkin :)

Referensi : Makemac

Unknown

Developer

Cras justo odio, dapibus ac facilisis in, egestas eget quam. Curabitur blandit tempus porttitor. Vivamus sagittis lacus vel augue laoreet rutrum faucibus dolor auctor.

0 comments:

Post a Comment